Laman


Rabu, 04 Desember 2019

Standar Dokumen Pemilihan Pekerjaan Konstruksi Versi Word Sesuai Permen PUPR Nomor 07/PRT/M/2019

Standar Dokumen Pemilihan Pekerjaan Konstruksi Versi Word Sesuai Permen PUPR Nomor 07/PRT/M/2019



Setelah menunggu sekian lama, akhirnya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat menerbitkan Peraturan Menteri Nomor 07/PRT/M/2019 tentang Standar dan Pedoman Pengadaan Jasa Konstruksi Melalui Penyedia. Peratutan Menteri tersebut sangat ditunggu-tunggu terutama oleh pelaku pengadaan, sebagai dasar pelaksanaan pemilihan penyedia pekerjaan konstruksi.
Peraturan Menteri PUPR Nomor 07/PRT/M/2019 ditetapkan pada 20 Maret 2019 dan diundangkan pada 25 Maret 2019.

Klasifikasi SKT - Sertifikat Keterampilan

KLASIFIKASI SKT - SERTIFIKAT KETERAMPILAN


Sub Bidang
No. Kode
ARSITEKTUR
Juru Gambar/Draftman-Arsitektur
TA 003
Tukang Pasang Bata/Dinding/Bricklayer/Bricklaying (Tukang Bata)
TA 004
Tukang Pasang Batu/Stonr  (Rubble) Mason (TukangBangunan Umum)
TA 005
Tukang Plesteran/Plasterer/Solid  Plasterer
TA 006
Tukang Pasang Keramik (lantai dan dinding)
TA 007
Tukang Pasang Lantai Tegel/Ubin/Marmer
TA 008
Tukang Kayu/Carpenter (termasuk kayu bangunan)
TA 009
Tukang Pasang Plafond/Ceiling Fixer/Ceiling Fixing
TA 011
Tukang Pasang Dinding Gypsum
TA 012
Tukang Pasang Plafond Gypsum
TA 013
Tukang Cat Bangunan
TA 014
Tukang Taman/Landscape
TA 015
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Plambing
TA 016
Supervisor Perawatan Gedung Bertingkat
TA 017
Tukang Pelitur Kayu
TA 018
Tukang Kusen Pintu dan Jendela Bertingkat
TA 019
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Perumahan dan Gedung
TA 020
Pelaksana Lapangan Pek. Finishing Bangunan Gedung Bertingkat  tinggi
TA 021
Pelaksana Bangunan Gedung/Pekerjaan Gedung
TA 022
Pelaksana Bangunan Perumahan/Permukiman
TA 023
Pengawas Bangunan Gedung
TA 024
Pengawas Bangunan Perumahan
TA 025
Pelaksana Penata Taman
TA 026
Juru Ukur Kuantitas Bangunan Gedung
TA 027
Pengawas Mutu Pelaksanaan Konstruksi Bangunan Gedung
TA 028
Penataan Taman/Landscape
TA 029
Pelaksana Madya Perawatan Bangunan Gedung
TA 030
Pengawas Tukang Cat Bangunan
TA 031
Pembantu Pelaksana Pemasangan Plafond
TA 032
Teknisi Kaca
TA 033
Pemasang Dinding Partisi
TA 034
Juru Gambar/Draftman-Sipil
TS 003
Juru Ukur/Teknisi Survey Pemetaan
TS 004
Teknisi/Asisten  Laboratoium  Jalan (Campuran Beton Beraspal)
TS 005
Teknisi/Asisten Laboratoium Beton
TS 006
Teknisi/Asisten Laboratoium Mekanika Tanah
TS 007
Teknisi Laboratoium Aspal
TS 008
Operator Alat Penyelidikan Tanah/Soil Investigation Operator
TS 009
Tukang Pekerjaan Pondasi/Foundation Work
TS 010
Tukang Pekerjaan Tanah/Earthmoving
TS 011
Tukang Besi Beton/Barbender/Bar Bending
TS 012
Tukang Cor Beton/Concretor/Concrete Operations
TS 013
Tukang Pasang Perancah/Formworker/Formwork
TS 014
Tukang Pasang Scafolding/Scaffolder/Scaffolding
TS 015
Tukang Pasang Pipa Gas/Gas Pipe Fitter
TS 016
Tukang Perkerasan Jalan/Paving
TS 017
Tukang Pasang Konstruksi rig/Piling Rigger/Rigger
TS 018
Tukang Boring/Boring and Driving
TS 019
Tukang Pekerjaan Baja
TS 020
Pekerja Aspal Jalan
TS 021
Mandor Produksi Campuran Aspal Panas
TS 022
Mandor Perkerasan Jalan
TS 023
Teknisi Pekerjaan Jalan dan Jembatan
TS 024
Juru Ukur Kuantitas Pekerjaan Jalan dan Jembatan
TS 025

KLASIFIKASI TENAGA AHLI KONSTRUKSI


KLASIFIKASI TENAGA AHLI KONSTRUKSI
Berikut klasifikasi tenaga ahli konstruksi terdiri dari arsitektursipilmekanikalelektrikaltata lingkungan 
dan manajemen pelaksanaan

ARSITEKTUR
NO
SUB BIDANG
KODE
KETERANGAN
1
Arsitek
101
Arsitek adalah seorang ahi yang memiliki kompetensi untuk merancang dan mengawasi pelaksanaan bangunan gedung, perkotaan dan lingkungan binaan, yang meliputi aspek estetika, budaya dan sosial. 
2
Ahli desain interior
102
Ahli Desain Interior adalah seorang ahli yang memilki kompetensi seni dan ilmu merancang ruangan dalam bangunan dengan tujuan untuk menciptakan ruang yang fungsional, estetika dan struktur keindahan dan manfaat suatu bangunan.
3
Ahli arsitektur lansekap
103
Ahli Arsitekur Lansekap adalah seorang ahli yang memilki kompetensi seni dan ilmu merancang lansekap (pertmanan) dengan tujuan untuk menciptkan ruang pertamanan yang fungsional, estetika, dan struktur keindahan dan manfaat suatu pertamanan atau kawasan.
4
Ahli iluminasi
104
Ahli Iluminasi adalah seorang ahli yang memilki kompetensi merancang tata cahaya, baik di luar bangunan maupun di dalam ruang bangunan. 

Selasa, 03 Desember 2019

Peraturan Turunan Perpres Nomor 16 Tahun 2018

Tepat tanggal 2 Juli 2018, LKPP akhirnya meluncurkan 13 (Tiga Belas) Peraturan Lembaga yang merupakan Peraturan Turunan dari Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.
Silakan mengunduh 13 Perlem tersebut melalui tautan berikut ini:
  1. Perlem LKPP Nomor 7 Tahun 2018 tentang Pedoman Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
  2. Perlem LKPP Nomor 8 Tahun 2018 tentang Pedoman Swakelola
  3. Perlem LKPP Nomor 9 Tahun 2018 tentang Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Melalui Penyedia
  4. Perlem LKPP Nomor 10 Tahun 2018 tentang Pedoman Pelaksanaan Tender/Seleksi Internasional
  5. Perlem LKPP Nomor 11 Tahun 2018 tentang Katalog Elektronik
  6. Perlem LKPP Nomor 12 Tahun 2018 tentang Pedoman Pengadaan Barang/Jasa yang Dikecualikan Pada Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
  7. Perlem LKPP Nomor 13 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Dalam Penanganan Keadaan Darurat
  8. Perlem LKPP Nomor 14 Tahun 2018 tentang Unit Kerja Pengadaan Barang/Jasa
  9. Perlem LKPP Nomor 15 Tahun 2018 tentang Pelaku Pengadaan Barang/Jasa
  10. Perlem LKPP Nomor 16 Tahun 2018 tentang Agen Pengadaan
  11. Perlem LKPP Nomor 17 Tahun 2018 tentang Sanksi Daftar Hitam Dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
  12. Perlem LKPP Nomor 18 Tahun 2018 tentang Layanan Penyelesaian Sengketa Kontrak Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
  13. Perlem LKPP Nomor 19 Tahun 2018 tentang Pengembangan Sistem dan Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa

KLASIFIKASI JASA PELAKSANA KONSTRUKSI


KLASIFIKASI JASA PELAKSANA KONSTRUKSI

BIDANG BANGUNAN GEDUNG
No
Kode
Sub Bidang
1
BG001
Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Hunian Tunggal dan Kopel
2
BG002
Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Multi atau Banyak Hunian
3
BG003
Jasa Pelasana Konstruksi Bangunan Gudang dan Industri
4
BG004
Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Komersial
5
BG005
Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Hiburan Publik
6
BG006
Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Hotel, Restoran, dan Bangunan Serupa Lainnya
7
BG007
Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Pendidikan
8
BG008
Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Kesehatan
9
BG009
Jasa Pelaksana Untuk Konstrukai Bangunan Gedung Lainnya

Klasifikasi Jasa Perencana dan Pengawas Konstruksi

Klasifikasi Jasa Perencana dan Pengawas Konstruksi

Perencanaan Arsitektur
No
Kode
Sub Bidang
1
AR101
Jasa Nasehat dan Pra Desain Arsitektural
2
AR102
Jasa Desain Arsitektur
3
AR103
Jasa Penilai Perawatan dan Kelayakan Gedung
4
AR104
Jasa Desain Interior
5
AR105
Jasa Pelaksana Konstruksi Bangunan Hiburan Publik
Perencanaan Rekayasa
No
Kode
Sub Bidang
1
RE101
Jasa Nasehat dan Konsultansi Rekayasa Teknik
2
RE102
Jasa Desain Rekayasa untuk Konstruksi Pondasi serta Struktur Bangunan
3
RE103
Jasa Desain Rekayasa untuk Pekerjaan Teknik Sipil Air
4
RE104
Jasa Desain Rekayasa untuk Pekerjaan Teknik Sipil Transportasi
5
RE105
Jasa Desain Rekayasa untuk Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal Dalam Bangunan
6
RE106
Jasa Desain Rekayasa untuk Proses Industrial dan Produksi
7
RE107
Jasa Nasehat dan Konsultasi Jasa Rekayasa Konstruksi
8
RE108
Jasa Desain Rekayasa Lainnya